Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) SMK Tingkat Provinsi

Juara Umum

Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) 

 

SMK Negeri 1 Bontang adalah gudangnya peserta didik yang berbakat, bagaiamana tidak? berkat asuhan tangan dingin Bapak Apris Triatmoko, berhasil memborong piala FLS2N SMK Tingkat Provinsi sebanyak 5 yaitu:

  1. Juara 1 Menyanyi Solo 
  2. Juara 1 Cipta Lagu
  3. Juara 1 Gitar Solo 
  4. Juara 2 Monolog 
  5. Juara 3 Film Pendek Fiksi 

Semunya berkat ketekunan dan kegigihan. Salut dan jempol empat untuk kalian semua....

Semangat Berprestasi

DMS SMK Negeri 1 Bontang